
Silahkan login untuk akses buku ini
Pengarang: 18 Pemenang Lomba Cipta Karya Inspiratif
Penerbit: Leutika
ISBN: 9786028597395
Ukuran File: 155 KB
Total Diunduh: 7 kali
Leutika menyebut hari-hari dalam hitungan angka 02 hingga 09 April itu sebagai detik-detik yang sangat berat. Ya, berat, tetapi tetap mengasyikkan. Sebab dari pembacaan karya teman-teman, Tim Redaksi setidaknya bisa membuka mata akan beragamnya fenomena kehidupan yang telah jman-teman alami. Sambil mengusap keringat, ketika itu redaksi berucap, “Hidup ini memang beragam.”