
Silahkan login untuk akses buku ini
Pengarang: Bambang Widjojanto & Abdul Flckar Hadjar
Penerbit: Intrans Publishing
ISBN: 9786026293886
Ukuran File: 297 KB
Total Diunduh: 2 kali
Buku ini sengaja dihadirkan sebagai penanda dan juga bentuk keprihatinan atas fakta bahwa upaya pemberantasan korupsi tengah menghadapi ‘sakrataulmaut’dan masa kritis berkepanjangan. Ada berbagai kritik yang ditujukan langsung pada komisioner KPK yang ‘bermain-main dengan otoritas yang dimilikinya. Ada juga kritik pada Presiden Jokowi. Banyak janjinya yang tak hanya tidak ditepati, dan bahkan ada indikasi kuat bahwa KPK justru dihabisi di era pemerintahannya.