Cover Buku
Silahkan login untuk akses buku ini

Pengarang: Adami Chazawi Ardi Ferdian

Penerbit: Sinar Grafika

ISBN: 978-979-007-771-3

Ukuran File: 118 KB

Total Diunduh: 7 kali

Pengetahuan tentang kejahatan terhadap keamanan negara, bukan saja penting bagi mahasiswa hukum dan para praktisi hukum, tetapi juga bagi orang-orang yang pekerjaan serta jabatannya berhubungan langsung atau tidak langsung dengan masalah-masalah pertahanan dan keamanan negara. Demikian juga para pemerhati keamanan dan pertahanan negara.

Dalam usaha menjelaskan setiap rumusan kejahatan dilakukan dengan cara mengurai unsur-unsurnya, dengan membedakan rincian antara unsur yang bersifat objektif dan subjektif. Selain itu, diusahakan menjelaskan setiap unsur dengan sebaik-baiknya melalui pendekatan teoretik, yuridis, dan empirik.

Dengan demikian, dirasa lebih mudah bagi para pembaca, terutama mahasiswa hukum untuk memahami serta mengerti arti dan maksud setiap rumusan kejahatan, serta rasio atau latar belakang dibentuknya.