
Pengarang: Karl May
Penerbit: Pradnya Paramita
ISBN: 979408344
Ukuran File: 261 KB
Total Diunduh: 23 kali
DR. Karl May adalah seorang pengarang buku cerita petualangan yang sangat produktif dan populer. Buku-bukunya telah diterjemahkan dalam berbagai bahasa dan menjadi bacaan di seluruh dunia.
Cerita-ceritanya akan terus populer sepanjang masa karena kisah petualang dengan menggambarkan kejadian di berbagai negeri yang selalu sangat menarik. Tema-tema yang dikemukakan dalam petualangan selalu menibulkan rasa ingin tahu pembaca. Oleh karena itu para pembaca sangat tertarik unutk membaca semua karangan DR. Karl may. Dalam cerita-cerita tersebut selalu digambarkan petualangan positifm yang sampai saat ini masih belum dapat tersaingi oleh cerita-cerita serial lainnya
Masyarkat di seluruh dunia walaupun banyak membuang waktunya untuk menyaksikan film-film serial di televisi, namun tetap menyediakn waktu untuk membaca buku-buku cerita karangan DR. Karl May tersebut.