Silahkan login untuk akses buku ini
Pengarang: Budi Waluyo
Penerbit: Tiga Serangkai
ISBN: 9786023202362
Ukuran File: 269 KB
Total Diunduh: 7 kali
Indonesia adalah negara kepulauan yang terdiri atas beberapa pulau besar dan pulau kecil yang tersebar di seluruh wilayah, dari Sabang sampai Merauke. Setiap pulau dihuni oleh suku bangsa yang memiliki adat dan budaya yang berbeda-beda. Kondisi alam Indonesia yang terdiri atas daerah perairan dan daratan menyimpan kekayaan alam yang tak tertandingi keindahannya. Kondisi alam dan budaya Indonesia tersebut menyebabkan Indonesia memiliki kekayaan alam dan budaya yang beragam yang patut disyukuri dan dibanggakan.